| | |
| Bentuk Warna | | Tata Warna |
| 1. | Bagian dalam berupa perisai bersudut 5 yang di dalamnya terdapat gambar. | A. | Warna dasar Perisai : |
| a. | Bagian atas berupa gunung yang tinggi | 1. | Perisai bagian atas berwarna biru laut |
| | 2. | Perisai bagian bawah berwarna putih |
| c. | Bagian bawah berupa phon lada dengan lima helai daun dan tiga tangkai buah | B. | Isi Perisai : |
| 1. | Gunung berwarna biru tua |
| 2. | Lima helai daun lada berwarna hijau daun |
| 3. | Tiga tangkai buah lada berwarna merah tua |
| c. | Ditengah perisai diantara gunung dengan lada tertulis motto daerah yang berbunyi Ragom Gawi | C. | Warna dasar lambang : |
| Adalah berwarna hitam yang termasuk diantara perisai dan pita |
| |
| 2. | Bagian luar sebuah pita yang dilingkari bersudut lima dengan bertuliskan : |
| A. | Nagian Atas bertuliskan "Kota" |
| B. | Bagian bawah bertuliskan "Bandar Lampung" |
| |
| Arti dan Makna | |
| Lambang daerah yang dituliskan dalam tata warna sebagaimana tersebut dalam pasal 2 dan pasal 2 dan pasal 3 Peraturan Daerah bermakna sebagai berikut: |
| 1. | Bentuk gunung yang berwarna biru tua melambangkan/bermakna kesejahteraaan dan kesetiaan
|
| 2. | Tangkai daun dan lada yang berwarna hijau daun dan merah melambangkan kemakmuran dan kehidupan |
| 3. | Perisai yang bersudut lima melambangkan pertahanan dan dasar negara pancasila |
| 4. | Warna biru laut pada perisai bagian bawah melambangkan ketentraman |
| 5. | Warna putih pada perisai bawah melambangkan kesucian |
| 6. | Pita yang melingkar perisai dengan warna kuning emas melambangkan persatuan, kebesaran dan kejayaan
|
| 7. | Dasar lambang yang berwana hitam melambangkan keabadian |
| |
No comments:
Post a Comment